Tuesday, March 2, 2010

Cinta Iseng dan Gelombang

Ada manusia yang mengalami cinta aneh ( Love Fool ), Mereka adalah dewi dan dewa. begitu aku menyamarkan nama mereka. Aku menceritakan dari segi pandang Dewi karena sebenarnya ini adalah hasil curhatanya, aku sangat terkesan makanya aku ceritakan saja, siapa tau ada yang terinspirasi oleh mereka :-p . Ingin tau kisah cinta mereka ?
->KLIK HERE<-

Ini kisahku,katanya. Ini semua berawal dari iseng, aku jadian sama cowok ( Dewa namanya ). nah kami jadian karena iseng, Dewa iseng nembak aku dan aku juga iseng menerimanya. Seiring waktu berjalan cinta tumbuh dengan sendirinya. Aku baru tau kalo Dewa lebih muda dari aku satu setengah tahun setelah kami iseng-iseng pacaran selama tiga bulan, dan sampai sekarang kita sudah pacaran selama lima tahun lebih sembilan bulan..(kok bisa ya?).

Monday, February 22, 2010

DI Beranda Pintu Tiga TMII

KISAH cinta dari dunia maya tak pernah nyata,kata siapa? gemini dan taurus ini adalah saksi hidup yang membuktikan statement itu keliru. yah, mungkin saja benar bagi mereka yang hanya ingin bermain-main dengan cinta, atau, bagi yang dengan sengaja mempermainkan cinta, tapi tidak bagi kami pasangan gemini dan taurus ini...( rada lebay dikit :D ).

Friday, January 29, 2010

Sajak Palsu

Selamat pagi pak, selamat pagi bu, ucap anak sekolah
dengan sapaan palsu. Lalu merekapun belajar
sejarah palsu dari buku-buku palsu. Di akhir sekolah
mereka terperangah melihat hamparan nilai mereka
yang palsu. Karena tak cukup nilai, maka berdatanganlah
mereka ke rumah-rumah bapak dan ibu guru
untuk menyerahkan amplop berisi perhatian
dan rasa hormat palsu. Sambil tersipu palsu
dan membuat tolakan-tolakan palsu, akhirnya pak guru
dan bu guru terima juga amplop itu sambil berjanji palsu
untuk mengubah nilai-nilai palsu dengan
nilai-nilai palsu yang baru. Masa sekolah
demi masa sekolah berlalu, merekapun lahir
sebagai ekonom-ekonom palsu, ahli hukum palsu,

Friday, January 22, 2010

Akupun Hanya Pendengarnya

Hari sabtu itu aku masih ingat semua kenangan tentang kamu,begitu bahagianya ketika hari libur dan kamu selalu menanyakan "sayank,besok ketemuan yuk / besok ketemuan nggak"dengan suara nan manja.menghabiskan waktu sabtu minggu adalah prioritas utama waktu itu,senyum bahagia begitu cerah terpancar "serasa waktu milik berdua".ketika beranjak malam masih di lanjutkan dengan cerita2 kegiatan siangnya sampai rasa kantuk menghampiri.tak pernah melarang aku untuk mengantarkanmu sampai rumah & tak lupa kamu bawakan aku segelas air dingin untuk melepas dahaga,bahkan kamu pernah sangat meminta aku datang ke rumahmu,ketika aku tak bisa menyanggupi kamu pasti akan marah.bahkan ke makam almarhum kakak kamu aku turut serta dengan senang hati pundak ini menjadi sandaran ketika sedih teringat kakak kamu menjengukmu.

Tuesday, January 19, 2010

Tertawa

Kata pakar gizi,olah raga dan tertawa dapat menambah umur kita
menjadikan kita tambah muda
mulai saat ini banyaklah tertawa,tapi sekarang ini tertawa itu mahal beli tertawa....dimana tempatnya?
kalaupun ada .....sulit mencarinya,kadang kita terpaksa tertawa tapi tak tau lucunya dimana
kita tertawa.......sebagai partisipasi saja

Ketika tertawa ketegangan jadi sirna,hati kesal jadi lega,muka muram jadi ceria
Ketika tertawa dopamine dalam otak dilepaskan,serotonin dalam otak dikeluarkan
Substansi-substansi alam ini mengubah ketengangan jadi kerilekan dan terbukti menambah kesehatan